#UNAIR


Pentingnya Kolaborasi dan Transfer Keilmuwan Pendidikan di Indonesia

UNAIR NEWS – Guna meningkatkan pengetahuan dan informasi keilmuan di dunia, Direktorat Pendidikan Universitas Airlangga (unair) menggelar kuliah umum bersama Ilmuwan Diaspora Simposium Cendikia Kelas Dunia 2019. Kegiatan itu digelar pada Selasa (20/08) di Gedung Amerta, Lantai 4, Kampus C.   Adanya kegiatan sharing tersebut bertujuan untuk terjadinya proses transfer ilmu pada seluruh sivitas akademika UNAIR. Kolaborasi itu diharapkan mampu menghasilkan penelitian yang inovatif dan berdaya saing dunia.   Prof. Dr. Djoko Santoso, Ph.D., K-GH., FINASIM selaku Wakil Rektor I UNAIR mengatakan bahwa hadirnya ilmuwan Diaspora dalam kesempatan itu menjadi kesempatan emas bagi sivitas akademika dalam menyerap ilmu sebanyak-banyaknya. Sehingga bisa dapat menginspirasi mahasiswa dalam mencapai prestasi akademik.

UNAIR Punya Aussie Banget Corner

MEPNews.id – Universitas Airlangga resmi memiliki Aussie Banget Corner. Pojok informasi tentang Australia ini berada di Lantai 3, Perpustakaan Pusat Kampus B. Peresmian itu dilakukan Kamis siang, 8 Agustus 2019. Hadir dalam peresmian itu beberapa pimpinan UNAIR. Di antaranya Rektor UNAIR Prof. Dr. Mohammad Nasih, SE., M.T., Ak., CMA.; Wakil Rektor I Prof. dr. Djoko Santoso, Ph.D., K-GH., FINASIM; Wakil Rektor II Dr. Muhammad Madyan, SE., M.Si., M.Fin; dan beberapa jajaran tinggi lain, termasuk Direktur AGE, Prof. Dr. Ni Nyoman Tri Puspaningsih, M.Si. Menggunakan bahasa inggris dalam sambutannya, Direktur AGE, Prof. Nyoman mengatakan dampak dari Australian Corner sungguh luar biasa bagi perkembangan belajar dan mengajar di UNAIR. Sebab, akan ada informasi beasiswa dan seputar kehidupan di Australia.

Sebanyak 1.350 Mahasiswa UNAIR Siap Laksanakan Sembilan Skema KKN

Jatim Newsroom- Sebanyak 1.350 mahasiswa Universitas Airlangga (Unair) melaksanakan sembilan skema Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang nantinya akan diterapkan di Surabaya, Gresik, Lamongan, Jember, Banyuwangi, Tuban, dan Bandung. Di Bandung, program KKN-nya adalah Citarum Harum, bekerja sama dengan Kodam (Komando Daerah Militer) 39. Wakil Rektor I Unair, Prof Dr Djoko Santoso di Surabaya Selasa (2/7),mengatakan, KKN menjadi salah satu program wajib yang diikuti para mahasiswa menjelang akhir masa perkuliahan. Tepatnya sebagai bagian mewujudkan Tri Darma Perguruan Tinggi yang meliputi pendidikan, penelitian, dan pengabdian. Terkait dengan pelepasan mahasiswa KKN tersebut, berikut sejumlah informasinya.

UNAIR Institute of Tropical Disease Holds Workshop with Four Institutions

UNIVERSITAS AIRLANGGA NEWS – After establishing a long-standing partnership with Kobe University, Universitas Airlangga is collaborating again with some institutions. If the previous collaboration with Kobe University was limited to health science, the collaboration they are currently focused on is in form of interdisciplinary workshops.

Kemeriahan Malam Pemilihan Duta UNAIR 2018

Rumah Ginjal - UNAIR NEWS – Teriakkan suara pendukung kembali bersahut-sahutan saat sesi pemilihan duta Universitas Airlangga menjelang pada akhir pengumuman pemenangnya. Sebanyak 20 finalis duta Universitas Airlangga dari setiap fakultas saling menunjukkan kemampuan dan keterampilan terbaik mereka di depan dewan juri dan pendukung pada Rabu malam (21/11) di Airlangga Convention Center (ACC) Kampus C UNAIR.